16 Nov 2008

SELAMAT DATANG GEN #6 TEATER NGLILIR



Setelah 4 tahun lebih berproses sejak tahun berdirinya (2 Mei 2004), Teater Nglilir telah melahirkan 6 generasi. Generasi ke-6 (Gen #6) baru saja dilantik pada tanggal 16 November 2008 kemarin.
Acara pelantikan sarat dengan berbagai materi dasar teater yang disampaikan oleh pemateri yang telah lebih dulu terjun di dunia teater. Diantaranya adalah M.Dolly, teaterawan Karanganyar yang cukup berpengalaman menggembleng anak-anak SMA menjadi aktor-aktor kuat. Jarot, anggota Teater Tesa FSSR UNS yang juga hobi berdeklamator. Brhe Wijaya, Alumni SMA N 1 Karanganyar dan Anggota Teater NGLILIR yang juga anggota Teater Tesa. Gusmel Riyadh, pendiri Teater Nglilir yang sekarang tergabung di Tater Gadhang FE UNS.
materi-materi tersebut meliputi materi Olah Rasa, Meditasi, Olah Vokal, Game, dan materi keorganisasian. Memang, Anggota Teater Nglilir memang difokuskan untuk menjadi seorang aktor. Untuk masalah Tata Lampu dan Artistik lain, Teater Nglilir masih tergantung pada bantuan dari kelompok lain.

5 komentar:

smgat trus bwat nglilir..
smoga dapat menciptakan generasi yang semakin berkompeten dan yang lebih berkualitas,,

amin..


sukses!!!

eh ya..

slamat buat gen nglilir yang baru.,,

buatlah nglilir yang senglilir mungkin!!!..

semangaaaaaaaaaaaaat!!!!!!!
nglilir rrrrrrrrrrrrrrrrrrr

semangaaaaaaat!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!
nglilir RRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR

Posting Komentar

TERIMAKASIH SUDAH MAMPIR DI BLOG INI. APA YANG ANDA PIKIRKAN SOAL TULISAN SAYA TADI?

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More